Ketum APKLI Ajak Warga Batak Wujudkan Revolusi PKL
Ketua Umum APKLI Ali Mahsun mendapatkan penghargaan dari masyarakat Batak. Dalam dialog dengan keluarga batak dari organisasi JBMI, Ali mengajak Warga Batak mempercepat wujudkan Revolusi Kaki Lima Indonesia Demi Merah Putih dan NKRI