Venna Gelar Bakti Sosial di Jakarta Utara


Anggota DPR Venna Melinda mengadakan bakti sosial di Kelurahan Cilincing, Jakarta Utara Jumat (15/12). Warga khususnya anak anak antusias mengikuti acara bakti sosial yang digelar wakil rakyat ini. Venna akan membagikan buku dalam acara baksos ini.